Berdasarkan
KBBI, pekerjaan ialah pencaharian; yang dijadikan pokok penghidupan; sesuatu
yang dilakukan untuk mendapat nafkah. Contohnya: petani, buruh panggul, kuli
bangunan, office
boy, dll. Sedangkan profesi diartikan sebagai bidang pekerjaan yang
dilandasi pendidikan keahlian (keterampilan, kejuruan, dsb) tertentu.
Contohnya: guru, dokter, arsitek, pilot, dsb.
No comments:
Post a Comment